Translate

Senin, 13 Februari 2012

Penyakit Kulit : Bintil Hitam (Comedone) Luka Hitam Bekas Jerawat

Bintil Hitam (Comedone)
Bintil hitam berwarna hitam.'' Ini merupakan noda-noda yang tidak jelas pada kulit muka, masing-masing merupakan sumbat lemak yang menyumbat kantong rambut. Sumbat itu kelihatan hitam karena sudah terbakar.



Bintil-bintil hitam dalam jumplah yang besar adalah jerawat sebagaimana telah diterangkan sebelumnya.'' Kadang-kadang bintil-bintil ini tersebar di mana-mana pada kulit yang normal hampir sepanjang umur seseorang.'' Ini timbul apabila tersumbat saluran kelenjar minyak atau lobang kantong rambut.''

Tips yang harus anda lakukan ;


1. Bilamana bintil-bintil hitam terlalu banyak, Maka pengobatanya sama dengan jerawat.

2. Untuk bintil-bintil yang sedikit, bungkuslah kulit itu dengan handuk yang baru diperas dari air panas.'' Lakukan ini beberapa menit lamanya.'' Lalu gunakanlah alat yang trbuat dari logam untuk mengeluarkan bintil-bintil itu.'' (alat ini dapat dibeli di toko obat/ apotik). Keluarkanlah sumbat itu dari dalam kantong rambut. Sekarang tekanlah alat itu pada kulit, lobang alat tepat di ujung bintil.'' Kemudian geserlah alat itu kearah samping.'' Jangan memencet kulit dengan jari, karena itu akan merusak jaringan dan menyebabkan infeksi.'' Setelah membuang bintil hitam itu, oleskanlah bahan pencegah infejsi seperti alkohol isopropyl pada bagian itu.''

3. Jika bintil hitam itu berkembang lebih besar segeralah minta perawatan dokter ahli kulit.''

0 komentar:

Posting Komentar

Tags

Labels

Blog Archive

Blog Archive