TUMOR JARINGAN RAHIM (MYOMA UTERI) |
melahirkan. Kalau terdapat di leher rahim, tumor ini akan menekan kandung kemih dan dubur. Kalau tumor ini bertumbuh di dalam tubuh rahim dekat di dalam bawah selaput rahim,biasanya ini akan menambah cairan haid, dan kadang-kadang mengancam nyawa karena penderita kehilangan banyak darah.Pendarahan dan rasa sakit bertambah sehingga penderita harus istirahat di tempat tidurssselama masa haid. Mungkin juga panggul terasa berat dan punggung terasa sakit.'' Kalau tumor itu sampai membesar, terjadilah gejala tekanan seperti gangguan kandung kemih, sebentar-sebentar ingi buang air kecil,disertai dengan sembelit yang kronis. biasanya rasa sakit tidak timbul sampai tumor itu cukup besar. Penyakit anemia timbul karena penderita mengeluarkan darah terlalu banyak waktu haid. Begitu juga penyakit keputihan timbul diantar masa haid.''
TIPS YANG HARUS DILAKUKAN
1. Kalautumor itu tidak menimbulkan gejala, pengobatan tidak diperlukan, tetapi harus diawasi setiap perubahanya.
2. Pengobatan sendiri dirumah tidak aka membawa hasil.
3. Kalau gejala itu menunjukan tumor jaringan rahim, mintalah nasihat seorang dokter, terutama ahli penyakit kandungan. Dia akan dapat menentukan tumor yang sudah memebesar. Kalau tumor itu besar-besar dan banyak jumlahnya, mungkin rahim itu perlu dibuang seluruhnya. ''
''PENDARAHAN RAHIM
Pada masa haid, rahim sering mengeluarkan banyak darah. Ini disebut menorrhagia, atau banjir haid. Pendarahan di luar masa haid disebut metrorrhagia atau pendarahan rahim luar biasa. Penyebab-penyebab pendarahan rahim yang lazim ialah:
1. Tumor jaringan rahim. (Lihat Diatas)
2. Polyp rahim.
3. Kanker rahim.
4. Pertumbuhan sel-sel barudalam selaput rahim, perkembanganya terlalu pesat, bertambah tebal dan lunak, dan penuh dengan pembuluh darah.
5. rwebentuknya kantong-kantong dalam indung telur. (Lihat Tumor Indung Telur Dalam pasal ini)
6. Sebagian ari-ari tertinggal dalam rahim sehabis melahirkan.
7. Penelusuran kondissi badan secara keseluruhan.
8. Kelainan kelenjar Endokrin.''
9. Peredaradarah yang tidak lancar karena penyakit jantung, hati dan pru-paru.'' Peredaran darah yang tidak lancar karena penyakit jantung, hati dan paru-paru.''
0 komentar:
Posting Komentar