Translate

Selasa, 13 Maret 2012

Lumpuh Bagian Otot Muka / Tidak Berfungsinya Otot Muak (Bell's Palsy) Bell's Palsu

Dalam hal ini, Otot pasien yang terdapat pada bagian muka tidak berfungsi. Otot-otot ini dipenuhi dengan saraf muka yang kalau tidak berfungsi dengan baik, maka terjadi kelumpuhan pada muka. Penderita tidak dapat menutup mata atau mengernyitkan dahi bagian yang lumpuh. Di bagian itu bibir melentur dan menjorok kesamping sewaktu orang itu ter senyum.''

Kelumpuhan bagian muka tidak memberikan amaran karena sama dengan gejala lumpuh karena serangan otak. Namun dalam hal serangan otak, Otot muka bagian bawahlah yang sedikit lemah tanpa melibatkan otot dahi dan di sekitar mata.''



Kalau nasib baik, dalam dua minggu kelumpuhan ini akan membaik. Kesembuhan dapat diperoleh dalam beberapa bulan, sebab kalau tidak, lumpuh itu sudah menjadi permanen.''

Tips Yang Harus Anda Lakukan:

Tidak ada pengobatan tertentu walaupun ada resep obat yang mempercepat penyembuhan. Lindungilah mata di sebelah yang terkena lumpuh, karena itu tidak dapat tertutup rapat agar selaputnya tidak rusak. Ada obat penenang yang dapat diteteskan di balik kelopak mata dua kali sehari. Sepotong pita perekat dapat digunakan untuk menutup mata sewaktu tidur. Dengan memijit otot muka dan memanaskannya, pelenturan otot yang selalu tertarik dapat dihindarkan.''


0 komentar:

Posting Komentar

Tags

Labels

Blog Archive

Blog Archive